Bentrok Dua Desa di Kerinci Dikabarkan Kembali Pecah

    Bentrok Dua Desa di Kerinci Dikabarkan Kembali Pecah

    KERINCI, JAMBI - Konflik antar Desa di Kabupaten Kerinci kembali terjadi, Minggu (01/11/2020), kali ini desa Sungai Tutung dengan desa Sungai Deras Kecamatan Air Hangat Timur, kabupaten Kerinci provinsi Jambi.

    Informasi yang diterima, Sengketa lahan disebut - sebut sebagai pemicu konflik antara dua Desa tersebut, namun belum jelas secara detail bentuk dari sengketa tersebut.

    Informasi yang dihimpun, jalan perbatasan di desa diblokir warga dan terjadi aksi bakar ban mobil.

    Warga dua desa diminta bersabar dan menahan diri, agar tidak terjadi konflik lebih besar hingga terjadi bentrokan.

    Sementara, di perbatasan antara kedua desa tampak anggota TNI-Polri berjaga-jaga untuk menenangkan situasi.(***/sony)

    KERINCI JAMBI
    soniyoner

    soniyoner

    Artikel Sebelumnya

    Demi Terciptanya Pilkada Beradab, Duo Akademisi...

    Artikel Berikutnya

    Milad ke-88, Bupati Adirozal Ajak Pemuda...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    Sudirman Apresiasi Kinerja Pelayanan Para Medis di Jambi
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Kapolri-Panglima TNI Tinjau Kesiapan Program Ketahanan Pangan di Jawa Tengah

    Ikuti Kami